Sunday, April 3, 2016

WARNA WARNI KEHIDUPAN

Oleh: a. Fuad Usfa
Saya hanya berjalan, melihat, mendengar, merasa, dan tentu juga membaca..., ragam kehidupan insan... Latar belakang sy juga pernah menekuni ilmu sosial (Sosiologi), tentu terkait juga di dalamnya Antropologi... Ada suatu yg sy lihat, bahwa di balik setiap fakta ada yg tersembunyi... Kisah yg diunggah www.muslimoderat.com ini telah turut memperkaya timbunan2 yg ada dalam sel2 otak sy... Ragam dan ragam dalam kehidupan, sebagaimana juga alam semesta..., tidak hanya hitam putih...
(FB)

No comments:

Post a Comment

MENGGAYUH MEMAHAMI EKSISTENSI TUHAN

Oleh: A. Fuad Usfa Eksistensi Tuhan Berbicara tentang Tuhan berarti berbicara suatu yang gaib, abstrak. Tidak bisa ditangkap dengan penca in...