Sunday, June 13, 2010

ANEKDOT

Oleh: Aba

Seorang sufi duduk sendirian di area kampus, tatapannya tertuju ke tanah, tiba-tiba secarik Koran terbang persis jatuh di pangkuannya, lalu tebaca olehnya sederet tulisan kapital ‘MAHASISWA FAKULTAS HUKUM’, dengan refleks pikirannya menerawang; ‘aduhai mahasiswa Fakultas Hukum, tatkala mahasiswa engkau belajar Hukum Dagang, setelah lulus apakah engkau ‘kan belajar dagang hukum…?!!!’

No comments:

Post a Comment

MENGGAYUH MEMAHAMI EKSISTENSI TUHAN

Oleh: A. Fuad Usfa Eksistensi Tuhan Berbicara tentang Tuhan berarti berbicara suatu yang gaib, abstrak. Tidak bisa ditangkap dengan penca in...